Mempercepat berubahnya nasib

Catatlah, otak kiri cenderung memikirkan sedangkan otak kanan cenderung membayangkan. Ketika membayangkan sesuatu berulang-ulang, maka itu akan masuk ke otak bawah sadar. Ketahuilah, golongan kiri was-was terhadap persaingan dan menganggap semesta ini berkekurangan. Kebalikannya, golongan kanan siap dengan persaingan dan menganggap semesta ini berkelimpahan.



Untuk mempercepat berubahnya nasib, pelajari tipsnya berikut ini:


1. Bagi pemula, cukup miliki 1 impian besar. Jangan miliki 2 impian besar dalam waktu bersamaan. Besarkan impian dan segerakan action.

2. Bayangkan impian itu, kemudian berpura-pura seolah-olah itu sedang terjadi. Teruslah berpura-pura sampai itu benar-benar terjadi.

3. Leverage (faktor kali), yaitu lakukan itu berulang-ulang.

4. Tetapkan kapan impian itu akan terjadi dan perjelas semuanya. Kalo tidak berani menyebutnya kapan, berarti tidak serius atau tidak jelas.

5. Jika kondisi sakit, berpura-pura seolah-olah kondisi sehat. Jangan mengeluh, karena otak akan merekam keluhan itu dan menguatkannya.

6. Bathinkan kata-kata. Apa itu ?? Yakin seyakin-yakinnya.

7. Memantaskan diri dengan mulai memperbaiki diri.



0 komentar:

Posting Komentar

:)) ;)) ;;) :D ;) :p :(( :) :( :X =(( :-o :-/ :-* :| 8-} :)] ~x( :-t b-( :-L x( =))

Terjemahan